INSTALL APLIKASI PROGRAMMING
INSTALL APLIKASI ARDUINO
1.
Arduino adalah pengendali mikro single-board yang memiliki sifat open-source,
diturunkan dari Wiring platform, yang kemudian dirancang untuk
memudahkan penggunaan elektronik dalam berbagai bidang. Hardwarenya memiliki
prosesor Atmel AVR
dan softwarenya mempunyai bahasa pemrograman sendiri.
Mikrokontroler diprogram dengan bahasa
pemrograman arduino yang memiliki kemiripan syntax dengan bahasa
pemrograman C. Dikarenakan sifatnya yang terbuka maka siapa saja dapat
mengunduh skema software arduino dan membangunnya.
Tujuan awal dibuatnya Arduino yaitu
untuk membuat perangkat mudah dan murah, dari perangkat yang ada pada saat itu.
Dan perangkat tersebut ditujukan untuk para siswa yang akan membuat perangkat
interaksi dan desain.
2.
Buka aplikasi Arduino di Ubuntu Software
Center
Klik install
3. Proses instalisasi berjalan
4. Muncul
anda progress, tunggu proses instalisasi selesai.
0 komentar:
Posting Komentar